Nasehat untuk remaja islam

#DAKWAH_LDII

#Pemuda_maupun_pemudi_harus_miliki_3_sukses_generus,yaitu :

1. #Alim_Faqih
2. #Berakhlaqul_Karimah
3. #Mandiri

Dasar dalil-dalil nya ini :
1. #alim artinya berilmu   #Faqih artinya faham
ﻓَﺎﻋْﻠَﻢْ ﺃَﻧَّﻪُ ﻻ‌َ ﺇِﻟﻪَ ﺇِﻻ‌َّ ﺍﻟﻠﻪُ *ﺳﻮﺭﺓ ﻣﺤﻤﺪ: ١٩
Ketahuilah (mencari ilmulah) bahwasanya tidak ada tuhan (yang berhak disembah) kecuali Allah.

ﻭَﻻ‌َ ﺗَﻘْﻒُ ﻣَﺎ ﻟَﻴْﺲَ ﻟَﻚَ ﺑِﻪِ ﻋِﻠْﻢٌ ﺇِﻥَّ ﺍﻟﺴَّﻤْﻊَ ﻭَﺍﻟْﺒَﺼَﺮَ ﻭَﺍﻟْﻔُﺆَﺍﺩَ ﻛُﻞُّ ﺃُﻭﻟَﺌِﻚَ ﻛَﺎﻥَ ﻋَﻨْﻪُ ﻣَﺴْﺌُﻮﻻ‌ً * ﺳﻮﺭﺓ ﺍﻹ‌ﺳﺮﺍﺀ: ۳٦
Dan janganlah engkau beramal apa yang tidak engkau ketahui ilmunya. Sesungguhnya pendengaran, penglihatan dan hati semua itu akan ditanya tentangnya.

ﺇِﻧﻤَّﺎَ ﻳَﺨْﺸَﻰ ﺍﻟﻠﻪَ ﻣِﻦْ ﻋِﺒَﺎﺩِﻩِ ﺍﻟْﻌُﻠَﻤَﺆُﺍ … ﺍﻷ‌ﻳﺔ *ﺳﻮﺭﺓ
ﻓﺎﻃﺮ: ۲٨
Sesungguhnya yang takut kepada Allah dari hamba-hambaNya hanyalah orang-orang yang berilmu.

ﻳَﺮْﻓَﻊِ ﺍﻟﻠﻪُ ﺍَّﻟﺬِﻳْﻦَ َﺎﻣَﻨُﻮﺍ ﻣِﻨْﻜُﻢْ ﻭَﺍﻟَّﺬِﻳْﻦَ ﺍُﻭﺗُﻮﺍ ﺍْﻟﻌِﻠْﻢِ ﺩَﺭَﺟَﺎﺕٍ ﻭَﺍﻟﻠﻪُ ﺑِﻤَﺎ ﺗَﻌْﻤَﻠُﻮْﻥَ ﺧَﺒِﻴْﺮٌ*ﺳﻮﺭﺓ ﺍﻟﻤﺠﺎﺩﻟﺔ : ١١
Alloh mengangkat derajat orang-orang yang beriman dari kalian dan orang-orang yang memiliki ilmu, dan Alloh waspada dengan semua pengamalan kalian.

ﺍَﺷَﺪُّ ﺍﻟﻨَّﺎﺱِ ﺣَﺴْﺮَﺓً ﻳَﻮْﻡَ ﺍﻟْﻘِﻴَﺎﻣَﺔِ ﺭَﺟُﻞٌ ﺍَﻣْﻜَﻨَﻪُ ﻃَﻠَﺐُ ﺍﻟْﻌِﻠْﻢِ ﻓِﻰ ﺍﻟﺪُّﻧْﻴَﺎ ﻓَﻠَﻢْ ﻳَﻄْﻠُﺒْﻪُ ﻭَﺭَﺟُﻞٌ ﻋَﻠَّﻢَ ﻋِﻠْﻤًﺎ ﻓَﺎﻧْﺘَﻔَﻊَ ﺑِﻪِ ﻣَﻦْ ﺳَﻤِﻌَﻪُ ﻣِﻨْﻪُ ﺩُﻭْﻧَﻪُ *ﺭﻭﺍﻩ ﺍﺑﻦ ﻋﺴﺎﻛﺮ
Lebih beratnya penyesalan manusia di hari kiamat adalah orang yang punya kesempatan untuk mencari ilmu di dunia tapi tidak mau mencarinya, dan orang yang mengajarkan ilmu kemudian orang yang mendengar bisa mengambil manfaatnya tapi tidak manfaat bagi dirinya.

ﻻ‌َ ﻳَﺰَﺍﻝُ ﺍﻟﻨَّﺎﺱُ ﺑِﺨَﻴْﺮٍ ﻣَﺎ ﺑَﻘِﻲَ ﺍْﻷ‌َﻭَّﻝُ ﺣَﺘَّﻰ ﻳَﺘَﻌﻠَّﻢَ ﺍْﻵ‌ﺧِﺮُ ﻓَﺈِﺫَﺍ ﻫَﻠَﻚَ ﺍْﻷ‌َﻭَّﻝُ ﻗَﺒْﻞَ ﺃَﻥْ ﻳَﺘَﻌَﻠَّﻢَ ﺍْﻵ‌ﺧِﺮُ ﻫَﻠَﻚَ ﺍﻟﻨَّﺎﺱُ *ﺭﻭﺍﻩ ﺍﻟﺪﺍﺭﻣﻲ
Tidak henti-hentinya manusia dalam keadaan baik, selama generasi tua masih hidup dan generasi muda mau belajar ilmu darinya. Maka jika generasi tua telah mati sebelum generasi muda belajar ilmu darinya, maka rusaklah manusia.

ﻳَﺎﺃَﻳُّﻬَﺎ ﺍﻟﻨَّﺎﺱُ ﺇِﻧَّﻤَﺎ ﺍﻟْﻌِﻠْﻢُ ﺑِﺎﻟﺘَّﻌَﻠُّﻢِ ﻭَﺍﻟْﻔِﻘْﻪُ ﺑِﺎﻟﺘَّﻔَﻘُّﻪِ ﻭَﻣَﻦْ ﻳُﺮِﺩِ ﺍﻟﻠﻪُ ﺑِﻪِ ﺧَﻴْﺮًﺍ ﻳُﻔَﻘِّﻬْﻪُ ﻓِﻰ ﺍﻟﺪِّﻳْﻦِ ﻭَﺇِﻧَّﻤَﺎ ﻳَﺨْﺸَﻰ ﺍﻟﻠﻪَ ﻣِﻦْ ﻋِﺒَﺎﺩِﻩِ ﺍﻟْﻌُﻠَﻤَﺎﺅُ *ﺭﻭﺍﻩ ﺍﻟﻄﺒﺮﺍﻧﻲ
Wahai manusia, sesungguhnya ilmu hanya didapatkan dengan belajar (mengaji) dan faham agama itu hanya diperoleh dengan mencari kefahaman. Dan barang siapa yang Allah menghendaki baik padanya, maka Allah akan memahamkannya dalam urusan agama, dan sesungguhnya yang takut kepada Allah hanya hamba-hamba Allah yang berilmu.

ﻣَﻦْ ﺃَﺭَﺍﺩَ ﺍﻟﺪُّﻧْﻴَﺎ ﻓَﻌَﻠَﻴْﻪِ ﺑِﺎﻟْﻌِﻠْﻢِ ﻭَﻣَﻦْ ﺃَﺭَﺍﺩَ ﺍْﻷ‌ﺧِﺮَﺓَ ﻓَﻌَﻠَﻴْﻪِ ﺑِﺎﻟْﻌِﻠْﻢِ ﻭَﻣَﻦْ ﺃَﺭَﺃﺩَ ﻫُﻤَﺎ ﻓَﻌَﻠَﻴْﻪِ ﺑِﺎﻟْﻌِﻠْﻢِ *ﺭﻭﺍﻩ ﺍﺑﻦ ﻋﺴﺎﻛﺮ Barangsiapa yang mengharapkan dunia maka harus dengan (mempunyai) ilmu, dan barangsiapa yang mengharapkan akhirat maka harus dengan (mempunyai) ilmu, dan barangsiapa yang mengharapkan kedua-duanya maka harus dengan (mempunyai) ilmu.

2. #Berakhlaqul_Karimah (mempunyai budi pekerti yang baik)

ﺇِﺫَﺍ ﺍﻗْﺘَﺮَﺏَ ﺍﻟﺰَّﻣَﺎﻥُ ﻷ‌َﻥْ ﻳُﺮَﺑِّﻲَ ﺍﻟﺮَّﺟُﻞُ ﺟَﺮْﻭًﺍ ﺧَﻴْﺮًﺍ ﻟَﻪُ ﻣِﻦْ ﺍَﻥْ ﻳُﺮَﺑِّﻰَ ﻭَﻟَﺪًﺍ ﻟَﻪُ ﻭَﻻ‌َ ﻳُﻮَﻗِّﺮُ ﻛَﺒِﻴْﺮًﺍ ﻭَﻻ‌َ ﻳَﺮْﺣَﻢُ ﺻَﻐِﻴْﺮًﺍ ﻭَﻳَﻜْﺜُﺮُ ﺃَﻭْﻻ‌َﺩُ ﺍﻟﺰِّﻧَﺎ ﺣَﺘَّﻰ ﺃَﻥَّ ﺍﻟﺮَّﺟُﻞَ ﻟَﻴُﻐَﺸِّﻰ ﺍﻟْﻤَﺮْﺃَﺓَ ﻋَﻠَﻰ ﻗَﺎﺭِﻋَﺔِ ﺍﻟﻄَّﺮِﻳْﻖِ ﻳَﻠْﺒَﺴُﻮْﻥَ ﺟُﻠُﻮْﺩَ ﺍﻟﻈَّﺄْﻥِ ﻋَﻠَﻰ ﻗُﻠُﻮْﺏِ ﺍﻟﺬِّﺋَﺎﺏِ*ﺭﻭﺍﻩ ﺍﻟﻄﺒﺮﺍﻧﻰ ﻭﺍﻟﺤﺎﻛﻢ
Ketika zaman sudah dekat (kiamat), niscaya bahwasanya seorang laki-laki meramut anak anjingnya lebih baik daripada meramut anaknya sendiri. Dan orang muda tidak menghormat kepada orang yang lebih tua, orang tua tidak menyayangi pada orang muda, dan banyak anak-anak hasil perzinaan sehingga seorang laki-laki menyetubuhi wanita di tengah jalan, mereka berpakaian kulit domba tapi berhati serigala.

ﻟَﻘَﺪْ ﻛَﺎﻥَ ﻟَﻜُﻢْ ﻓِﻲ ﺭَﺳُﻮﻝِ ﺍﻟﻠَّﻪِ ﺃُﺳْﻮَﺓٌ ﺣَﺴَﻨَﺔٌ ﻟِﻤَﻦْ ﻛَﺎﻥَ ﻳَﺮْﺟُﻮ ﺍﻟﻠَّﻪَ ﻭَﺍﻟْﻴَﻮْﻡَ ﺍﻟْﺂﺧِﺮَ ﻭَﺫَﻛَﺮَ ﺍﻟﻠَّﻪَ ﻛَﺜِﻴﺮًﺍ *ﺳﻮﺭﺓ ﺍﻷ‌ﺣﺰﺍﺏ :٢١ Sesungguhnya telah ada pada (diri) Rosululloh itu suri tauladan yang baik (yaitu) bagi orang yang mengharap (bertemu) Alloh dan (kebahagiaan) di hari kiamat dan dia banyak dzikir kepada Alloh. 

3. #Mandiri (untuk bekal mencukupi kebutuhan hidup)
ﺇِﺫَﺍ ﻛَﺎﻥَ ﻓِﻰ ﺁﺧِﺮِ ﺍﻟﺰَّﻣَﺎﻥِ ﻻ‌َ ﺑُﺪَّ ﻟِﻠﻨَّﺎﺱِ ﻣِﻦَ ﺍﻟﺪَّﺭَﺍﻫِﻢِ ﻭَﺍﻟﺪَّﻧَﺎﻧِﻴْﺮِ ﻳُﻘِﻴْﻢُ ﺍﻟﺮَّﺟُﻞُ ﺑِﻬَﺎ ﺩِﻳْﻨَﻪُ ﻭَﺩُﻧْﻴَﺎﻩُ *ﺭﻭﺍﻩ ﺍﻟﻄﺒﺮﺍﻧﻰ ﻋﻦ ﺍﻟﻤﻘﺪﺍﻡ
Ketika zaman akhir, maka tidak bisa tidak (pasti) bagi manusia memiliki dirham dan dinar untuk menegakkan agamanya dan dunianya.

ﻣَﺎ ﺃَﻛَﻞَ ﺃَﺣَﺪٌ ﻃَﻌَﺎﻣًﺎ ﻗَﻂُّ ﺧَﻴْﺮًﺍ ﻣِﻦْ ﺃَﻥْ ﻳَﺄْﻛُﻞَ ﻣِﻦْ ﻋَﻤَﻞِ ﻳَﺪِﻩِ *ﺭﻭﺍﻩ ﺍﻟﺒﺨﺎﺭﻱ
Tidak ada makanan yang lebih baik bagi seseorangpun dari pada bahwa ia makan dari hasil kerjannya sendiri.

ﻣَﺎ ﻛَﺴَﺐَ ﺍﻟﺮَّﺟُﻞُ ﻛَﺴْﺒًﺎ ﺃَﻃْﻴَﺐُ ﻣِﻦْ ﻋَﻤَﻞِ ﻳَﺪِﻩِ ﻭَﻣَﺎ ﺃَﻧْﻔَﻖَ ﺍﻟﺮَّﺟُﻞُ ﻋَﻠَﻰ ﻧَﻔْﺴِﻪِ ﻭَﺃَﻫْﻠِﻪِ ﻭَﻭَﻟَﺪِﻩِ ﻭَﺧَﺎﺩِﻣِﻪِ ﻓَﻬُﻮَ ﺻَﺪَﻗَﺔٌ *ﺭﻭﺍﻩ ﺍﺑﻦ ﻣﺎﺟﺔ
Tidak ada hasil kerja seorang laki-laki yang lebih baik dari usaha tangannya sendiri dan apa saja yang diinfaqkan oleh seorang laki-laki untuk dirinya, istrinya, anaknya dan pelayannya adalah sodaqoh.

بارك الله لي ولكم

Remaja LDII

Mereka yang berada dalam thaifah al manshurah (golongan yang ditolong Allah). meyakini bahwa Allah adalah satu satunya Tuhan, Allah sebagai satu satunya yang pantas disembah, dan Allah pun mempunyai nama dan sifat. Manisnya keimanan semakin terasa saat kita mendekatkan diri kepada Allah siang dan malam.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Start typing and press Enter to search